Ilija Spasojevic Pilih Memaafkan Rafael Struick Usai Insiden Panas Bhayangkara FC vs Dewa United
LIGAORION – Ketegangan yang sempat mewarnai laga Bhayangkara FC kontra Dewa United akhirnya mereda. Penyerang senior Bhayangkara FC, Ilija Spasojevic, menunjukkan sikap dewasa dengan memilih memaafkan Rafael Struick setelah insiden tendangan bola yang mengenainya di akhir pertandingan. Peristiwa tersebut terjadi pada laga yang digelar di Lampung, Senin, 5 Januari 2026. Momen panas muncul di penghujung […]









